MALL DEPOK TOWN SQUARE Lantai 2 Blok SS1 No. 5-7 Jl. Margonda Raya No 1…

Statistik dan Manfaatnya Bidang Kesehatan

Apasih Statistik itu?

Apasih Statistik itu?

Sutanto dalam bukunya yang berjudul Statistik Kesehatan menjabarkan pengertian statistik yaitu sekumpulan metode dan konsep yang digunakan untuk mengumpulkan dan menginterpretasi data tentang bidang kegiatan tertentu dan mengambil kesimpulan dalam situasi dimana ada kepastian dan variasi.

Manfaatnya apa ya?

Manfaatnya apa ya?

Adapun manfaatnya sangat berpengaruh pada kebijakan-kebijakan yang diperlukan sebagai perencanaan program ke depan. Statistik kesehatan berperan dalam mengambil kesimpulan suatu penelitian termasuk evaluasi.
Berikut manfaat statistik bidang kesehatan:

berikut Manfaatnya ya

#1 mengetahui gambaran atau masalah-masalah kesehatan dengan data-data kuantitatif

Contohnya: melihat angka kelahiran, kematian bayi, angka kematian ibu hamil, dan lainnya.

#2 sebagai monitoring program kesehatan untuk dilakukan analisis perbandingan atau kecenderungan

Contoh: membandingkan angka kematian ibu di  Jakarta dan di Bogor.

#3 sebagai alat bantu untuk survey mulai dari teknik sampling sampai pengumpulan data.

Manfaat Statistik dan penyalahgunaannya

Manfaat Statistik dan penyalahgunaannya

Kita dapat melihat manfaat statistik secara nyata dalam bidang kesehatan. Namun terkadang ditemukan penyalahgunaan statistik baik disengaja maupun tidak disengaja. Penyalahgunaan yang tidak disengaja yaitu disebabkan oleh kurangnya pengetahuan peneliti. Sedangkan penyalahgunaan statistik yang disengaja contohnya manipulasi data dalam penyajian data ataupun dalam menyimpulkan.

Yuk belajar bareng di Java Web Media

Berita lainnya

Yuk baca berita Java Web Media